TRAINING BIODIVERSITY KEANEKARAGAMAN HAYATI DESKRIPSI Training Biodiversity Keanekaragaman hayati penting karena merupakan fondasi dari kehidupan di Bumi, menyediakan sumber daya penting seperti pangan, obat-obatan, dan bahan baku industri. Dengan hilangnya spesies dan habitat yang terus terjadi, pelatihan mengenai keanekaragaman hayati menjadi krusial untuk meningkatkan kesadaran, pengetahuan, dan keterampilan dalam menjaga ekosistem dan sumber daya alam kita. Pelatihan ini dapat membantu […]
