TRAINING FUNDAMENTAL LEADERSHIP PROGRAM (LEADING SELF)
TRAINING FUNDAMENTAL LEADERSHIP PROGRAM (LEADING SELF)
TRAINING DASAR PROGRAM KEPEMIMPINAN
TRAINING KONSEP KEPEMIMPINAN
Pada akhir program peserta akan:
* Tahu akan komponen dasar yang penting dibangun untuk menjadi pemimpin
* Sadar dan paham akan hal-hal yang diperlukan sebagai karyawan professional yang memberikan nilai tambah bagi perusahaan
* Mampu mengatur diri sendiri lebih baik dengan menjadi lebih proaktif, memiliki tujuan hidup dan mampu melakukan pengaturan waktu yang efektif
* Mampu melakukan komunikasi dan presentasi lebih efektif
* Mampu menyelenggarakan rapat efektif
* Sadar dan mampu menjada manajemen mutu
* Tahu dan mampu melakukan pemecahan masalah dan pengambilan keputusan
* Mendapatkan inspirasi dari “kunjungan perusahaan” secara langsung
* Mendapatkan inspirasi, tips dan nilai moral dari sharing pimpinan
Overview Program
* Menjadi karyawan profesional
* Karyawan proaktif
* Penetapan tujuan
* Manajemen waktu
* Komunikasi efektif
* Keterampilan presentasi
* Sinergi dengan atasan
* Rapat efektif
* Manajemen mutu berkualitas
* Pemecahan masalah & pengambilan keputusan
* Kunjungan perusahaan “PT UNITED TRACTORS TBK” (Plant & Improvement)
* Integrated Case Study
* Executive Sharing
* Action Plan
Participants
Supervisor
Junior Leaders
Metodologi Program
* In Class Training
* Post Activity
* Pre-Activity
* Bacaan pengantar
* Tugas pendahuluan
* Action Plan
* Remainder Notes
* Alat bantu implementasi
* Coaching Clinique
* Lecture
* Games
* Roleplay
* Film
* Sudi Kasus
* Simulasi
* Kunjungan perusahan
* Executive Sharing
Lokasi, Biaya, dan Waktu pelatihan :
Yogyakarta, Hotel Dafam Seturan
Jakarta, Hotel Amaris La Codefin Kemang
Bandung, Hotel Grand Serela Setiabudhi
Bali, Hotel Ibis Kuta
Lombok, Hotel Jayakarta
Catatan : Waktu pelatihan Dua+1* hari dengan Biaya tersedia untuk Perorangan, Group, dan Inhouse Training, belum termasuk akomodasi/penginapan.
Investasi training :
Investasi pelatihan selama dua hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
Fasilitas training :
Free Penjemputan dari bandara ke hotel*.
Modul / Handout.
Flashdisk*.
Certificate of attendance.
FREE Bag or bagpacker.
Training Kit (Photo Documentation, Blocknote, ATK, etc).
2x Coffe Break & 1 Lunch.
Souvenir .
(Untuk informasi lebih lanjut harap menghubungi marketing kembali di 0812-9679-4263 an. Aryo Nugroho)