Laporan Training Environmental Social Governance ( ESG )
Laporan Training Environmental Social Governance ( ESG )
Laporan Training Environmental Social Governance ( ESG ) merujuk pada tiga konsep atau kriteria, yakni Environmental (Lingkungan), Social (Sosial) dan Governance (Tata Kelola Perusahaan) yang digunakan oleh perusahaan untuk mengevaluasi dampak mereka terhadap masyarakat dan lingkungan. Ini mencakup bagaimana perusahaan mengelola risiko lingkungan dan sosial serta praktik tata kelola yang baik.
Perusahaan yang menjalankan konsep dan implementasi kriteria ESG telah menjadi pertimbangan dasar bagi para investor dalam melakukan pengambilan keputusan untuk berinvestasi atau tidaknya dalam suatu bisnis atau perusahaan.ESG hadir untuk mendukung perusahaan untuk tetap menyeimbangkan bisnis yang sehat untuk jangka panjang. Namun, banyak profesional masih belum memahami sepenuhnya bagaimana menerapkan prinsip ESG dalam praktik bisnis.Bagaimana cara efektif mengintegrasikan aspek lingkungan, sosial, dan tata kelola ke dalam strategi perusahaan? Apa manfaat jangka panjang dari penerapan ESG yang solid? Training ESG ini memberikan pengetahuan komprehensif dan wawasan praktis untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan tersebut.
Pelatihan Environmental Social Governance atau ESG akan membantu individu untuk dapat :
- Memahami definisi dan konsep ESG
- Memahami prinsip dati tiga kriteria utama ESG
- Mengimplementasikan konsep pembangunan ESG dalam bisnis
- Mengetahui bagaimana meningkatkan kinerja perusahaan dengan kebijakan ESG.
- Mampu menganalisis dampak sosial dan lingkungan dari keputusan bisnis.
Pelatihan Environmental Social Governance atau ESG dilaksanakan selama 2 hari dari tanggal 13 s.d 14 Juni 2024 berlokasi di Hotel Fortuna Grande Malioboro, Kota Yogyakarta. Pelatihan di selenggarakan oleh Sinaran Trainig denganIbu Ermalina, S.T., M.M. sebagai Instruktur, dimana Beliau merupakan seorang Praktisi. Peserta pelatihan berjumlah 1 orang yang merupakan karyawan terbaik dari perusahaan tempat peserta bekerja. Pelaksanaan pelatihan lebih diarahkan ke diskusi sehingga peserta lebih aktif dan dapat memahami materi yang disampaikan dengan baik. Adapun materi yang disampaikan selama pelatihan meliputi hal-hal seperti :
- Pengantar Environmental Social Governance (ESG)
- Analisis Risiko dan Peluang ESG
- Strategi Implementasi ESG di Dunia Bisnis.
- Indikator Kinerja Utama untuk ESG.
- Pengaruh ESG terhadap Keberlanjutan dan Profitabilitas.
- Tata Kelola Perusahaan dan Tanggung Jawab Sosial.
- Studi Kasus: Aplikasi ESG yang Berhasil.
- Analisis Dampak Lingkungan dan Sosial.
- Komunikasi ESG kepada Stakeholder.
- Tren Global dan Regulasi ESG.
- Integrasi ESG dalam Pengambilan Keputusan
Dengan demikian, jika Anda terlibat dalam pekerjaan yang membutuhkan pemahaman yang mendalam terkait Environmental Social Governance atau ESG. Dan Apabila Anda atau perusahaan Anda membutuhkan pelatihan Environmental Social Governance atau ESG untuk menambah wawasan ataupun skill karyawan silahkan hubungi marketing training kami melalui WA 081290446707 atau dapat mengunjungi website kami di https://mitrasolusitraining.com/.