TRAINING OPERATIONAL MANAGEMENT FOR MANUFACTURING
TRAINING OPERATIONAL MANAGEMENT FOR MANUFACTURING
Training Manajemen Operasional Untuk Industri Manufaktur
Training Financial Forecasting
DESKRIPSI
Efektif dan Efisien merupakan hal yang sangat mendasar dalam produktivitas suatu perusahaan terutama dalam bidang manufaktur. Dalam training ini akan didiskusikan bagaimana perusahaan manufaktur dan jasa dapat mengefesienkan penggunaan berbagai sumber daya untuk kepentingan penyediaan barang dan jasa. Sebagai fokus pembahasan adalah pengembangan keahlian manajerial untuk menganalisis dan memecahkan masalah-masalah operasi perusahaan.
COURSE OUTLINE :
* Leverage
* Capital Structure
* Dividend Policy
* Financial Forecasting
* Working Capital Financing
* Inventory Management
* Receivable Management
* Quality Control
+ Statistical Process Control
+ Latihan Acceptance Sampling
* Inventory Control
PESERTA
Manajer produksi, Supervisor, manajemen inventory, warehouse & purchasing serta pihak-pihak yang terkait dalam operasi perusahaan.
Lokasi Pelatihan Tahun 2023 :
Yogyakarta, Hotel Dafam Seturan
Jakarta, Hotel Amaris La Codefin Kemang
Bandung, Hotel Grand Serela Setiabudhi
Bali, Hotel Ibis Kuta
Lombok, Hotel Jayakarta
Catatan :
- Waktu pelatihan Dua+1* hari dengan Biaya tersedia untuk Perorangan, Group, dan Inhouse Training, belum termasuk akomodasi/penginapan.
- Untuk biaya dan jadwal training harap menghubungi marketing kembali
Investasi training:
Investasi pelatihan selama dua hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
Fasilitas training:
Free Penjemputan dari bandara ke hotel*.
Modul / Handout.
Flashdisk*.
Certificate of attendance.
FREE Bag or bagpacker.
Training Kit (Photo Documentation, Blocknote, ATK, etc).
2x Coffe Break & 1 Lunch.
Souvenir .