Manajemen
TRAINING BUSINESS PLAN AND BUDGETING

TRAINING BUSINESS PLAN AND BUDGETING

TRAINING BUSINESS PLAN AND BUDGETING

Training Rencana Bisnis Dan Budgeting

Training Analisis Lingkungan Internal Dan Eksternal Perusahaan

training rencana bisnis dan budgeting murah

Deskripsi

Dalam operasional bisnis atau perusahaan, hal yang penting untuk diperhatikan antara lain merencanakan dan mengelola kinerja keuangan secara ketat. Salah satu langkah yang efektif dalam mencapai tujuan tersebut yaitu menciptakan proses penganggaran. Training ini akan memberikan pemahaman tentang proses untuk mempersiapkan rencana bisnis dan anggaran. Dimulai dengan melihat proses perencanaan bisnis, sebelum mengidentifikasi urutan penyusunan anggaran dan berbagai jenis anggaran yang berlaku untuk pengaturan operasional.

Tujuan dan Manfaat

Dengan mengikuti training ini diharapkan peserta dapat melakukan perencanaan bisnis dan penganggaran perusahaan.

Materi
1. Menentukan jenis rencana bisnis, rencana strategis, rencana operasional dan keuangan;
2. Analisis Lingkungan Internal dan Eksternal Perusahaan;
3. Menyusuna Kebutuhan Sumber daya dan menetapkan anggraan rencana kerja;
4. Identifikasi pendekatan alternatif untuk penganggaran;
5. Menentukan elemen kunci dalam penganggaran yang efektif;
6. Menetapkan langkah pelaksanaan, monitoring dan evaluasi tindakan.

Peserta

Pimpinan, Kepala Bagian dan Staff atau personal yang terlibat bidang keuangan ataupun penganggaran perusahaan.

Metode

Presentasi, Diskusi , Brainstorming, Case Study,Evaluasi

Instruktur

Drs. Zaenal Arifin, MBA

Lokasi Pelatihan Tahun 2023 :

Yogyakarta, Hotel Dafam Seturan

Jakarta, Hotel Amaris La Codefin Kemang

Bandung, Hotel Grand Serela Setiabudhi

Bali, Hotel Ibis Kuta

Lombok, Hotel Jayakarta

Catatan :

  • Waktu pelatihan Dua+1* hari dengan Biaya tersedia untuk Perorangan, Group, dan Inhouse Training, belum termasuk akomodasi/penginapan.
  • Untuk biaya dan jadwal training harap menghubungi marketing kembali

Investasi training:

Investasi pelatihan selama dua hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.

Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.

Fasilitas training:

Free Penjemputan dari bandara ke hotel*.

Modul / Handout.

Flashdisk*.

Certificate of attendance.

FREE Bag or bagpacker.

Training Kit (Photo Documentation, Blocknote, ATK, etc).

2x Coffe Break & 1 Lunch.

Souvenir .